KEBAIKAN ABU BAKAR R.A. SEPERTI BINTANG-BINTANG DI LANGIT



                Siti aisah r.a. bertanya kepada rasulallah saw. ‘’ ya rasulallah menurut mu apakah umar r.a. itu kebaikanya sebesar gunung uhud.”       
                                                                                                                                                           
Rasulallah saw. Menjawab, ‘’ ya aisah, kebaikan umar itu memang sebesar gunung uhud, tapi ada yang lebih dari umar.

Aisah r. a. bertanya lagi, “ apakah ada orang yang kebaikanya seperti bintang-bintang di langit,.

Rasulallah saw. Menjawab lagi , “ aisah, harus kau ketahui, bahwa orang yang kebaikanya lebih banyak dari bintang-bintang di langit, yaitu abu bakar assidik r.a.

Karena  abu bakar r.a. selalu mengamalkan sipat-sipat yang baik, sehingga kebaikanya tak terhitung. Karna itulah rasulallah saw. Berkata kalu abu bakar r.a. seperti bintang-bintang di langit. Yang kebaikanya tidak bisa di hitung oleh siapapu kecuali oleh allah swt.  

0 komentar: